NTTsatu.com -- KUPANG -- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) NTT bakal mengawal secara ketat penggunaan anggaran hasil refokusing untuk penanganan Covid-19 oleh Pemerintah Provinsi NTT tahun 2021 ini. Menurut Wakil Ketua DPRD NTT, Inche Sayuna, dalam rapat virtual bersama pengurus...
NTTsatu.com -- KUPANG -- Gubernur NTT, Viktor Bungtilu Laiskodat menginstruksikan para Bupati dan Walikota untuk bekerja keras dalam menghentikan penyebaran virus Corona di wilayah masing-masing, Demikian disampaikan Gubernur melalui Juru Bicara Gugus Tugas Covid 19, Marius Ardu Jelamu. "Semua pimpinan daerah...
NTTsatu.com -- KUPANG -- Otoritas Jasa Keuangan Provinsi NTT (OJK NTT) melakukan kegiatan PCR Test kepada seluruh pegawainya bekerjasama dengan Rumah Sakit Siloam Kupang. Kegiatan ini dilaksanakan di Kantor OJK Provinsi NTT mengikuti arahan dari OJK Pusat agar pegawai diseluruh Kantor...
NTTsatu.com -- LEMBATA -- Kasus Covid-19 total keseluruhan di Kabupaten Lembata, Provinsi NTT meningkat menjadi 91 kasus. Sementara itu, sebanyak 40 orang warga Desa Belobatang (Uruor),  Kecamatan Nubatukan dilaporkan positif Covid-19 hasil rapid test antigen pada Kamis, 25 Juni...
NTTsatu.com -- BORONG -- Dalam rangka hari Keluarga Nasional (Harganas) tahun 2021, Tim Penggerak PKK Kabupaten Manggarai Timur melakukan sosialisasi pentingnya PMT (Pemberian Makanan Tambahan) kepada kader PKK di Kecamatan Kota Komba, selasa 23 Juni 2021, bertempat di Aula...
NTTsatu.com -- LEMBATA -- Kabupaten Lembata menutup akses transportasi laut dari dan menuju daerah itu menyusul melonjaknya kasus covid-19. Penutupan berlaku mulai Minggu 27 Juni 2021 hingga 14 Juli 2021.   Penguman itu disampaikan oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Lembata, Paskalis Tapobali....
NTTsatu.com -- KUPANG -- Wakil Wali Kota Kupang, NTT, Hermanus Man mengungkapkan kekesalannya saat jumpa pers, Selasa (22/6/2021).   Bukan tanpa sebab, kekesalan wakil wali kota dipicu pencairan dana PPKM Mikro yang dinilai sangat lambat.  “Totalnya antara Rp7-10 miliar. Uangnya ada...
NTTsatu.com -- KUPANG -- Data kasus HIV/AIDS di wilayah provinsi Nusa Tenggara Timut (NTT) masih sangat besar dan terus dilakukan upaya penanggulangannya. on Kasus HIV AIDS di NTT Capai 7663 Kasus.Kota Kupang dan Kabupaten BKomisi Penanggulangan AIDS (KPA) mencatat kasus...
NTTsatu.com -- KUPANG -- Pemerintah Kota Kupang memberikan dukungan penuh kepada International Organization for Migration (IOM) Indonesia yang menggagas vaksinasi bagi para pengungsi luar negeri di Kota Kupang.   Dukungan tersebut disampaikan Wakil Wali Kota Kupang, dr.Hermanus Man saat menghadiri kegiatan...
NTTsatu.com -- LARANTUKA -- Komunitas Sahabat Mgr. Gabriel Manek (SMGM) akan menggelar Musyawarah Nasional (Munas) II di Larantuka, ibukota Kabupaten Flores Timur (Flotim) yang rencananya diadakan pada 8-10/11/2021) mendatang.   Hal ini disepakati dalam pertemuan yang dipimpin langsung Ketua SMGM Cabang...

Pendidikan