Oleh:  Tuang Kopong, MSF   Sebagai warga negara Indonesia, saya tetap mengedepankan penghormatan terhadap orang lain, meski memiliki kekurangan dan kelemahan. Saya menghormati Pak Jokowi sebagai Presiden Republik Indonesia karena beliau adalah seorang manusia yang terus berusaha dan berjuang untuk memberikan...
NTTSATU.COM -- KUPANG --  Mantan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Nusa Tenggara Timur (DPRD NTT), Alfred Baun dituntut selama 3 tahun dan 6 bulan penjara. Alfred Baun selaku Ketua Aliansi Rakyat Anti Korupsi (Araksi) NTT ini dituntut selama 3 tahun...
NTTSATU.COM -- MAUMERE -- Undang-undang Kesehatan yang baru disahkan DPR RI merupakan regulasi penting yang komprehensif di bidang kesehatan. UU Kesehatan yang baru ini diharapkan dapat mengatasi problem kesehatan yang ada dan meningkatkan derajat kesehatan masyarakat Indonesia.   Wakil Ketua Komisi...
NTTSATU.COM -- KUPANG – Penjabat Wali Kota Kupang, George M. Hadjoh, SH, membuka kegiatan pentas Seni dan perlombaan semarak kemerdekaan Kelurahan Penfui, Senin (31/7). Kegiatan ini merupakan even tahunan kelurahan yang digabung dengan peringatan HUT Kemerdekaan RI Ke-78. Sebelum membuka...
NTTSATU.COM -- SURABAYA --  Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendukung upaya Pemerintah dalam penurunan emisi Gas Rumah Kaca (GRK) dan penyelenggaraan serta pengawasan bursa karbon sesuai dengan amanah Undang-Undang Nomor 4/2023 tentang Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (UU PPSK) seiring...
Oleh: Jumadal Simamora. Pesta demokrasi di Indonesia melalui pemilu serentak 2024 yang dijadwalkan berlangsung pada tanggal 14 Feburari 2024 mendatang tinggal hitungan bulan. Indonesia akan memilih wakil rakyat di DPR dan pemimpin baru di bidang eksekutif, Presiden. Sebagai sebuah pesta...
NTTSATU.COM -- KUPANG -- Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasat Pol PP) Kota Kupang, Rudi Abubakar akhirnya meminta maaf atas perilaku anggotanya yang merobek Baliho Caleg PKN saat melakukan penertiban pada beberapa waktu lalu di Kupang. Permintaan maaf tersebut disampaikan...
Oleh: Yohanes Marino,Ssi Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) Nusa Tenggara Timur , masyarakat di Kota Kupang memiliki pengeluaran paling banyak atau boros dalam per bulannya. Selain itu, terdapat beberapa daerah lain seperti Manngarai Barat , dan juga kabupaten Ende...
NTTSATU.COM -- DENPASAR -- Seluruh Ketua DPD Provinsi Partai Golkar di Indonesia menyatakan menolak wacana musyawarah nasional luar biasa (munaslub).   Sebanyak 38 ketua DPD Golkar Provinsi  juga menegaskan taat pada satu komando di bawah kepemimpinan Ketua Umum DPP Partai Golkar,...
NTTSATU.COM -- KUPANG -- Warga Kota Kupang, NTT, diimbau untuk berhenti membuang sampah di kawasan atau di dalam Sungai. Sebab, sungai merupakan sumber kehidupan bagi masyarakat. Imbauan ini disampaikan Kepala Balai Wilayah Sungai Nusa Tenggara (BWS NT II), Fernando...

Pendidikan