NTTsatu.com - Paus Fransiskus kembali membuat pernyataan yang mencengangkan. Dalam wawancara dengan harian terbitan Italia, La Repubblica, Paus asal Argentina itu menjelaskan keyakinannya akan Tuhan. "Saya percaya akan Tuhan, tetapi bukan (kepada) Tuhan Katolik," kata Paus kepada pendiri dan mantan...
NTTSATU.COM -- MATIM -- Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT) Viktor Bungktilu Laiskodat (VBL) yang didampingi Bupati Matim Agas Andreas mendapat sambutan hangat dari masyarakat Mukun,   Kecamatan Kota Komba Utara , Kabupaten Manggarai Timur, NTT saat melakukan kunjungan kerja (Kunker)...
NTTsatu.com – MUMERE  - Ribuan umat Muslim di Kota Maumere melaksanakan Sholat Ied berjamaah di Lapangan Umum Kota Baru, Jumat (15/6). Ichsan Wahab, Ketua Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Sikka, selaku pengkotbah pagi itu, mengajak setiap umat Muslim untuk menunjukkan...
NTTsatu.com -KUPANG - Wakil Gubernur NTT, Yoseph Nae Soi meminta masyarakat untuk terlibat aktif dalam upaya melestarikan lingkungan. Melakukan apa yang dinamakan revolusi hijau. "Kita harus memanfaatkan kekayaan alam kita dengan beberapa sungai yang mengalir di wilayah Nusa Tenggara Timur...
NTTsatu.com KUPANG  Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT), Frans Lebu Raya, di penghujung masa jabatannya sebagai Gubernur NTT mulai berpamitan dengan aparatur sipil negara. Dia menyampaikan terima kasih karena telah bersama bekerja membangun daerah ini selama sepuluh tahun. "Terima kasih dan...
BETEMPAT Di Hotel Pelangi, Kupang, Jumat, 16 Oktober 2015 berkumpul para sastrawan dari 10 provinsi. Mereka hadir di Kupang dalam rangka mengikuti kegiatan Temu Sastrawan Mitra Praja Utama ke-10. Berbagai hal dibicarakan kaum sastrawan ini. Beberapa point penting diramu...
NTTSATU.COM -- MAUMERE -- Wakil Bupati Sikka, Romanus Woga mengatakan pendataan Registrasi Sosial Ekonomi (Regsosek)2022 penting dilakukan agar perlindungan sosial dari pemerintah bisa tepat sasaran. "Saya berpesan kepada seluruh masyarakat di Kabupaten Sikka agar bisa menerima kedatangan petugas pendataan awal...
KUPANG. NTTsatu.com – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) menginisiasi kerja sama pemuda lintas negara dengan pemuda Negara Republik Demokatik Timor Leste (RDTL). Kerjsama ini meliputi bidang olahraga, peningkatan kapasitas dan...
RUTENG. NTTsatu.com - Manggarai Raya (Kabupaten Manggarai, Manggarai Timur dan Manggarai Barat) kehilangan sosok sejarah perintis pembangunan, Gaspar4 Parang Ehok. Gaspar dikenal sebagai bapak penjbgngunan Manggarai, makarena  kebijaksanaanya membangun Manggarai yang belum dipisahkan kedalam tiga Kabupaten kala itu. Begitu banyak...
LARANTUKA, NTTsatu.com – Kegiatan di Sekretariat DPRD Kabupaten Flores Timur (Flotim) praktis tidak berjalan karena di halaman depan gedung itu dibangun tenda hingga ke rumah jabatan Bupati untuk pesta sambut baru anak Bupati Flores Timur, Yoseph Lagadoni Herin. Seperti disaksikan...

Pendidikan