Index Demokrasi Indonesia dI NTT Melampaui Nasional

NTTsatu.com – KUPANG - Indeks Demokrasi Indonesia (IDI) Provinsi NTT pada Tahun 2016 mencapai 82,49 poin. Angka ini melampau rata-rata IDI Nasional yakni 70,09 poin pada tahun yang sama. Prestasi...

Ada Uang Ratusan Juta Di Balik Bungalow “Liar” Gunung Sari

NTTsatu.com – MAUMERE– Aktifitas bungalow tanpa izin di Desa Gunung Sari Kecamatan Alok Kabupaten Sikka, menyimpan banyak persoalan yang harus ditelusuri. Antara lain dugaan jual beli tanah di lokasi...

Dukcapil Lembata Siapkan 7400 Formulir KTP Anak

NTTsatu.com – LEWOLEBA - Bayi baru lahir dan anak-anak di Kabupaten Lembata akan mempunyai KTP mulai tahun 2017.  KTP anak juga dikenal dengan Kartu Identitas Anak (KIA). Sehingga dengan...

Sembilan Fraksi Setuju Bahas Rancangan Perubahan APBD TA 2017

NTTsatu.com – KUPANG – Sembilan Fraksi DPRD NTT menyetujui rancangan perubahan APBD NTT tahun anggaran (TA) 2017. Pernyatan setuju itu disampaikan dalam Pemandangan Umum Fraksi pada Sidang Paripurna DPRD NTT,...

MLR Tewas Dalam Kamar Kompleks Karang Dempel Sebelum Berkencan

NTTsatu.com – KUPANG - MLR (68), pengunjung lokalisasi ditemukan tewas di dalam kamar nomor  10 Wisma Bukit Indah Karang Dempel (KD) Tenau Kupang, Kamis, 14 September 2017 siang. Risma (39)...

Kapolres Manggarai Kunjungi SMAN 1 Rana Mese

NTTsatu.com – BORONG - Kapolres Manggarai AKBP Drs Marselis Sarimin K, M .Pd mengunjungi sekalgisu bertatap muka dengan para pelajar dan Guru di SMAN 1 Sita di Desa Sita,...